Juventus vs Venezia – Laga lanjutan Serie A akan berlangsung antara Juventus menghadapi Venezia di Allianz Stadium.
Link Daftar di Situs 188BET tersedia untuk anda lewat dua tombol dibawah ini
Hari & Tanggal: Minggu, 15 Desember 2024
Waktu Mulai: 02.45 WIB
Lapangan: Allianz Stadium
Analisa Kedua Tim (Juventus VS Venezia)
Juventus
Juventus saat ini berada di dalam performa terbaiknya. Pada pertandingan terakhirnya di Liga Champions tengah pekan kemarin, Juventus mengalahkan Manchester City dengan skor 2-0. Gol Juventus dari Dusan Vlahovic dan Weston McKennie membawa Juventus tiga poin tambahan. Juventus akan menghadapi Venezia, yang berada di posisi terbawah klasemen pada pertandingan berikutnya.
Juventus diprediksi akan bermain 4-2-3-1, gaya permainan andalannya. Sejak awal pertandingan, Thiago Motta akan memerintahkan timnya untuk menekan Venezia. Di sepertiga lapangan Venezia, kombinasi Conceicao, Koopmeiners, dan Yildiz menjadi andalan saat menyerang. Sementara di posisi striker, Vlahovic akan dipercaya Thiago Motta dalam starting elevennya.
Venezia
Dari lima belas pertandingan mereka di Serie A, Venezia hanya mampu menang dalam dua pertandingan dan meraih tiga hasil seri, sementara sepuluh pertandingan lainnya berakhir dengan kekalahan. Skuad yang diperkuat oleh bek Timnas Inodnesia, Jay Idzes akan menghadapi laga yang sulit di Allianz Stadium.
Tim asuhan Eusebio Di Francesco bermain kurang maskimal karena pemain pentingnya sedang cedera. Dua wingback Venezia akan berperan sangat penting untuk pertahanan dan transisi serangan balik karena pertahanan mereka bergantung pada tiga pemain bertahan. Sementara di tengah, Doumbia dan rekan-rekannya akan sulit untuk menghentikan kekuatan Juventus.
Prediksi Pertandingan
Juventus diperkirakan mampu meraih kemenangan atas Venezia karena mereka memiliki performa yang cukup menjanjikan. Dengan tempo pertandingan yang sedang, mereka akan mengontrol pertandingan dan menekan Venezia sejak awal. Kami memprediksi Juventus akan mengalahkan Venezia.
Prediksi Skor Akhir: Juventus 3-0 Venezia